Mau Migrain Sembuh? Lakukan 6 Tips Sederhana Untuk Meredakan Migrain dengan Cepat

Minggu 26 May 2024 - 19:09 WIB
Reporter : POY
Editor : Almi

6. Pijat akupresur

Akupresur adalah suatu praktek pengobatan alternatif dengan menekan titik-titik tubuh tertentu dengan jari untuk menghilangkan rasa sakit. Menurut sebuah penelitian yang dipublikasikan jurnal Pain Management Nursing pada 2014,

Pijat akupresur efektif ini bisa untuk mengatasi sakit kepala kronis. Penelitian terpisah lainnya juga mengatakan bahwa terapi pijat akupresur ini bisa menjadi cara alami mengatasi serta meredakan gejala penyerta migrain, seperti mual-muntah.

Anda bisa mempraktikkan sendiri pijat akupresur untuk migrain ini di rumah. Meski demikian, mendapat pijatan dari ahlinya tentu akan memperoleh manfaat yang maksimal. 

Kategori :