Mau Kulit Anda Cerah? Ini Dia 5 Tips Pilihan Warna Cushion Untuk Kulit Berbagai Nuansa

Kamis 11 Apr 2024 - 07:10 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

BACA JUGA:Lagi Cari Motor Bekas? Ini 7 Tips Membeli Motor Bekas Dengan Cerdas

2. Identifikasi warna undertone

Undertone kulit adalah acuan dasar yang bisa digunakan untuk memilih shade cushion.

Terdapat tiga warna undertone, yaitu warm, cool, neutral.

Lalu, bagaimana cara menentukan undertone kulit?

BACA JUGA:Lagi Bingung Pilih Jurusan? Lakukan 5 Tips Penting Dalam Memilih Jurusan Kuliah Yang Cocok Untuk Anda

BACA JUGA:Mau Tampil Stylish? Ini 5 Tips Memilih Celana Yang Cocok Untuk Orang Gendut

Cara mudahnya adalah dengan melihat warna urat nadi pada pergelangan tangan.

Jika warna urat nadi hijau, berarti undertone-mu adalah warm.

Jika warna urat nadi biru, berati undertone-mu adalah cool.

Sementara itu, jika warna terdapat warna hijau dan biru atau ungu di urat nadi, berarti undertone-mu adalah neutral.

BACA JUGA:Lagi Cari Baju Lebaran? Ini Dia 5 Tips Inspirasi Untuk Penampilan Yang Berseri di Hari Spesial

BACA JUGA:Mau Tampil Percaya Diri? Ini 5 Tips Fashion Untuk Memilih Baju Yang Cocok Untuk Orang Gendut

Pilihlah shade cushion berdasarkan warna undertone kulit supaya bedak tidak terlihat abu-abu di wajah.

Sekarang ini, beberapa brand telah memberikan nama shade cushion berdasarkan warna undertone kulit.

Untuk undertone warm biasanya memiliki nama kode W, sedangkan untuk undertone cool memiliki nama kode C, serta untuk undertone neutral memiliki nama kode N.

Kategori :