Banyak Belum Tahu Nih! 5 Tips Ampuh Mengendalikan Asam Urat Selama Berpuasa

Banyak Belum Tahu Nih! 5 Tips Ampuh Mengendalikan Asam Urat Selama Berpuasa-foto.net-net

BACA JUGA:Jangan Takut Mom! Ini 5 Tips Menghadapi Anak Tantrum Dengan Tenang dan Efektif

Sebagai permulaan, Anda bisa menggunakan alat tes asam urat yang dibeli di apotek.

Bentuk dan cara pakainya hampir sama dengan alat pengecek gula darah.

Namun agar hasilnya akurat, minta dokter atau apoteker untuk mengajarkan Anda menggunakan alat ini di rumah.

Dengan menggunakan alat tersebut Anda bisa terus memantau kadar asam urat Anda.

BACA JUGA:Lagi Patah Hati? Ini 5 Tips Ampuh Untuk Move On dan Melangkah Maju

BACA JUGA: Ingin Langsung Punya Momongan Setelah Nikah? Atasi 5 Tips Rahasia Cepat Hamil

Kadar asam urat normal adalah di bawah 6 mg/dL untuk perempuan dan laki-laki di bawah 7 mg/dL.

2. Minum obat asam urat dari dokter

Minum obat adalah salah satu cara paling efektif untuk menurunkan asam urat.

Jika Anda telah diresepkan obat asam urat oleh dokter, patuhilah aturan aturan jadwal minum dan takaran dosisnya sesuai petunjuk.

BACA JUGA:Banyak Yang Ngakk Tahu! Ini 5 Tips Langkah-Langkah Konkret Untuk Menjauh Dari Mesin Slot

BACA JUGA:Sudah Tahu Belum? Ini 4 Tips Ampuh Mengatasi Ketergantungan Rokok dan Hidup Sehat

Beberapa contoh obat penurun asam urat yang umum diresepkan dokter adalah allopurinol dan colchicine.

Biasanya dokter juga akan meresepkan obat antiradang seperti celecoxib, indomethacin, meloxicam, atau sulindac untuk meredakan nyeri dan bengkak di persendian.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan