Jangan Sampai Dilewatkan! 4 Tips Memilih Skincare Yang Tepat Untuk Pemula

Jangan Sampai Dilewatkan! 4 Tips Memilih Skincare Yang Tepat Untuk Pemula-foto:net-net

BACA JUGA:Perhatikan! Ini Dia 5 Tips Strategi Ampuh Mengatasi Malas dan Meningkatkan Produktivitas

Dengan mengetahui permasalahan kulit wajah, kamu bisa menentukan produk skincare mana yang kandungannya dapat meredakan atau menyembuhkan permasalahan tersebut.

Sebagai pemula, kamu bisa mulai dengan basic skincare terlebih dulu, seperti face wash, toner, moisturizer, dan sunscreen.

Setelah kulitmu beradaptasi dengan produk-produk tersebut, kamu bisa mulai membeli serum, eye cream, dan lainnya.

2. Tetapkan tujuan pakai skincare

BACA JUGA:Tak Perlu Cemas! 5 Tips Teruji Untuk Mengatasi Mual Yang Mengganggu

BACA JUGA:Tak Perlu Takut! 6 Tips Menjaga Keseimbangan dan Emosional Untuk Mengatasi Rasa Bosan

Setelah mengetahui permasalahan kulit wajah, tetapkan tujuanmu memakai skincare.

Misalnya, GoGetters ingin membasmi jerawat, memperkecil ukuran pori-pori, menghilangkan komedo, atau sekadar ingin merawat wajah supaya terlihat bersih dan sehat.

Memiliki tujuan juga penting saat kamu akan memilih produk skincare.

Soalnya, setiap produk punya kandungan yang berbeda-beda.

BACA JUGA:Yuk Catat! Ini Dia 5 Tips Pentingnya Istirahat dan Manajemen Stres Dalam Mengatasi Anemia

BACA JUGA:Banyak yang Nggak Tau, Ini 6 Tips Mendapatkan Saldo Dana Graatis Tiap Hari

Jangan sampai saat kamu memiliki tipe kulit berminyak dan ingin membasmi jerawat, malah memilih produk yang ditujukan bagi pemilik kulit kering.

Biasanya, brand-brand skincare sudah memberikan deskripsi khasiat dari masing-masing produk yang dijual.

Tag
Share