Yuk Perhatikan! 5 Tips Terbaik Untuk Mengatasi Kaki Bengkak Selama Kehamilan

Yuk Perhatikan! 5 Tips Terbaik Untuk Mengatasi Kaki Bengkak Selama Kehamilan-Foto : Net-net

Ada banyak manfaat yoga untuk ibu hamil, salah satunya untuk bantu atasi masalah kaki bengkak yang Mama alami.

Mama bisa mencoba dari gerakan yang paling sederhana dulu di rumah, contohnya,

BACA JUGA:Mau Hidup Sehat? Ini 5 Tips Berjalan Kaki Dengan Lebih Nyaman Panduan Untuk Kenyamanan Optimal

BACA JUGA:Agar Betah dan Tidur Nyenyak! Ini 5 Tips Sederhana Untuk Menjaga Tempat Tidur Tetap Harum Sepanjang Waktu

ibu hamil bisa berbaring telentang dan mengangkat kaki ke dinding.

Gerakan ini dapat mengurangi nyeri atau pembengkakan di kaki.

Tak hanya itu, yoga juga bisa meningkatkan kualitas tidur dan mengurangi stres serta kecemasan.

5. Jaga Berat Badan yang Sehat

BACA JUGA:Jangan Takut! Ini Dia 5 Tips Atasi Asam Lambung Saat Puasa

BACA JUGA:Catat! Ini 5 Tips Menghidupkan Alarm Sahur Agar Bangun Tepat Waktu dan Siap Berpuasa

Selama hamil, Mama tetap perlu menjaga berat badan agar tetap sehat.

Batasi jumlah karbohidrat yang dikonsumsi.

Selain itu, ibu hamil juga perlu menghindari konsumsi makanan berlemak.

Keduanya bisa membantu mencegah terjadinya kenaikan berat badan selama hamil dan pembengkakan.

BACA JUGA:Mau Hidup Sehat? Ini Dia 5 Tips Pilihan Makanan Sahur Yang Tepat Untuk Berenergi Sepanjang Hari

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan