Lakukan Ini! 7 Tips Sehat Meminimalisir Rasa Haus Selama Menjalankan Ibadah Puasa

Lakukan Ini! 7 Tips Sehat Meminimalisir Rasa Haus Selama Menjalankan Ibadah Puasa-foto.net-net

Anda juga bisa membasahi diri dengan mencuci wajah, menggunakan face mist, atau mengompres wajah dengan air es.

6. Hindari Kafein Saat Sahur

Kafein adalah senyawa bersifat diuretik alias bisa menarik cairan untuk keluar dari tubuh.

Oleh karena itu, Anda sebaiknya tidak mengonsumsi asupan berkafein saat sahur.

BACA JUGA:Mau Awet Muda? Yuk Cobain 5 Rahasia Kesehatan Tradisional Manfaat Luar dari Biasa Jamu Beras Kencur

BACA JUGA:Mengapa Lobak Putih Layak Dikonsumsi Setiap Hari? Temukan 5 Manfaat Untuk Kesehatan Anda!

Cairan yang bersifat diuretik dapat membuat Anda lebih sering buang air kecil, sehingga dapat lebih cepat haus. 

Selain kopi, beberapa contoh asupan lain yang mengandung kafein misalnya teh, soda, dan cokelat.

Sebaiknya dihindari saat sahur, ya. 

7. Pakai Baju Berbahan Tipis dan Berwarna Cerah

BACA JUGA:Mau Rahasia Awet Muda Dari Dapur? Ini Dia 5 Manfaat Jamur Kuping Untuk Kecantikan dan Kesehatan Kulit!

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan! Ini Dia Mengolah 5 Manfaat Kangkung Dengan Kreatif Resep-Resep Sehat dan Lezat

Pilihlah pakaian yang berbahan tipis dan mudah menyerap keringat ketika berpuasa.

Pastikan juga pakaian yang dipilih memiliki warna cerah. 

Pasalnya, pakaian berwarna gelap lebih mudah “menyerap” panas matahari, sehingga rentan membuat Anda kegerahan dan akhirnya mudah haus.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan