Intip 8 Kuliner Khas Daerah Cocok Jadi Santapan Buka Puasa Ramadhan, Wajib Dicoba Lurrr!
Intip 8 Kuliner Khas Daerah Cocok Jadi Santapan Buka Puasa Ramadhan, Wajib Dicoba Lurrr!-foto.net-net
BACA JUGA:7 Surga Kuliner di Kota Kembang, Destinasi Wisata Makanan yang Menggoda Lidah
Secara bahan, Mi Glosor terbuat dari tepung singkong atau aci yang dicampur dengan kunyit sehingga berwarna kuning cerah.
Kuliner ini dapat ditemui di sepanjang jalanan pedagang kaki lima di Bogor.
8. Kicak (DI Yogyakarta)
Kicak memiliki komposisi beras ketan, kelapa, gula pasir, disertai dengan vanili sebagai penyedap aroma.
BACA JUGA:Bikin Lidah Bergoyang! Ini 5 Kuliner Maluku yang Wajib Anda Coba, Bagaimana Rasanya?
BACA JUGA:Menyelami Kelezatan Bandung, 7 Destinasi Wisata Kuliner yang Wajib Dicicipi
Jajanan ini konon hanya dapat ditemukan di Kampung Kauman, Yogyakarta.
Takjil ini memiliki rasa manis bercampur gurih ini dengan paduan santan, nangka, dan kelapa parut.
Mulanya, kicak dikenalkan pada tahun 1970 dan dibuat dari bahan singkong.
Seiring berubahnya waktu, kicak kini dibuat dari beras ketan saja.