Apakah Buah Sukun Mempunyai Manfaat? Yuk Simak 5 Rahasia Kesehatan dan Kebugaran Yang Tersembunyi!

Apakah Buah Sukun Mempunyai Manfaat? Yuk Simak 5 Rahasia Kesehatan dan Kebugaran Yang Tersembunyi!-foto:net-net

BACA JUGA:Tak Hanya Aroma Ajaib! Ini 5 Manfaat Kemangi Menyelami Kenikmatan dan Kelezatan Rempah Segar Ini

Seperti yang telah tertera di atas, 100 gram buah sukun mengandung sekitar 24,5

gram karbohidrat yang setara dengan 10% kebutuhan karbohidrat sehari, ditambah dengan kandungan serat dan proteinnya.

Jenis karbohidrat pada buah sukun yaitu karbohidrat kompleks yang membutuhkan waktu lebih lama untuk dicerna,

sehingga efeknya akan membuat rasa kenyang juga bertahan lebih lama.

BACA JUGA:Apa Saja Manfaat Lengkuas Bagi Kesehatan? Ini Dia 5 Rahasia Mengolah Lengkuas Dalam Masakan Tradisional!

Serat tetap bisa membuat Anda kenyang meski makanan yang dikonsumsi kalorinya lebih rendah.

Sementara itu, protein membutuhkan lebih banyak energi untuk bisa dicerna, alhasil prosesnya pun akan memberikan efek kenyang.

2. Membantu tubuh melawan radikal bebas

Sebuah penelitian menunjukkan bahwa buah sukun mengandung senyawa phenolic dan flavonoid yang bersifat antioksidan.

BACA JUGA:Mengapa Memelihara Anjing Bermanfaat Untuk Kesehatan Anda? Ini Dia 5 Dukungan Sosial Yang Lebih Baik!

Kedua kandungan ini membantu tubuh melawan dampak yang ditimbulkan oleh radikal bebas.

Jenis buah sukun berwarna kuning-oranye memiliki lebih banyak kandungan antioksidan xanthin dan lutein yang memiliki manfaat serupa.

3. Menurunkan kolesterol dan tekanan darah

Kandungan serat yang tinggi dalam buah sukun dapat menurunkan kolesterol darah dengan cara mencegah penyerapan kolesterol dari sistem pencernaan.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan