Mengapa Masker Pisang Adalah Pilihan Terbaik Untuk Kecantikan Alami Anda? Ini 4 Khasiatnya Wajib Kalian Tahu!

Mengapa Masker Pisang Adalah Pilihan Terbaik Untuk Kecantikan Alami Anda? Ini 4 Khasiatnya Wajib Kalian Tahu!-foto:net-net

BACA JUGA:Pernah Coba? Ini 5 Kelezatan Musiman Manfaat dan Varietas Buah Carica di Indonesia!

Diamkan selama 10–15 menit, kemudian bilas wajah sampai bersih.

Meski manfaat masker pisang untuk kulit ada banyak, Anda tetap harus hati-hati saat menggunakannya.

Pasalnya, beberapa orang bisa saja mengalami reaksi alergi terhadap kandungan tertentu dalam buah pisang.

Tanda dari reaksi alergi meliputi kulit gatal, kemerahan, bentol-bentol, bahkan sesak napas.

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu Apa Itu Sarang Burung Walet? Mengenal Lebih Dekat 5 Manfaat Burung Walet Dalam Industri Sarang!

2. Menyamarkan Kerutan

Seiring bertambahnya usia, Anda mungkin akan mendapati kerutan di wajah.

Hal itu disebabkan karena jumlah kolagen yang tak lagi banyak sehingga kekencangan kulit juga berkurang.

Namun, Anda tak perlu khawatir karena masalah itu bisa diatasi dengan masker yang terbuat dari pisang.

BACA JUGA:Apakah Kecambah Sehat Untuk Kesehatan? Ini 5 Manfaat Kecambah Sebagai Alternatif Makanan Bergizi Anda!

Mengutip dari Healhtline (healthline.com), pisang memiliki kandungan silika yang berfungsi untuk meningkatkan produksi kolagen.

Dengan bertambahnya jumlah kolagen, kulit menjadi lembut dan terhidrasi dengan baik sehingga kerutan bisa tersamarkan.

3. Mengatasi Kulit Kering

Apakah Anda memiliki tipe kulit kering? Jika iya, hal tersebut bisa Anda atasi dengan memakai pisang sebagai masker wajah.

Tag
Share