Woah Menakjubkan! Inilah 8 Rekomendasi Wisata di Probolinggo, Salahsatunya Gili Ketapang
Woah Menakjubkan! Inilah 8 Rekomendasi Wisata di Probolinggo, Salahsatunya Gili Ketapang-foto.net-net
Selanjutnya, tempat wisata di Probolinggo adalah Benteng Mayangan.
Benteng Mayangan merupakan sebuah bangunan peninggalan penjajahan Belanda.
BACA JUGA:Ekowisata di Kepulauan Seribu, Membangun Kesadaran Lingkungan
BACA JUGA:Keindahan Pantai Pasir Putih Kepulauan Seribu, Surga Bagi Wisatawan
Yang digunakan sebagai menara untuk mengintai di kawasan laut dan sekitarnya.
Benteng yang letaknya sekitar 1 km di sebelah selatan pelabuhan Tanjung Tembaga ini menyimpan sejarah masa penjajahan.
Bangunan Benteng Mayangan sempat terbengkalai dan kondisinya tak terawat.
Namun, kini sudah lebih tertata dan terawat.
BACA JUGA:Wisata Budaya Tana Luwu, Meriahnya Festival dan Legenda Kerajaan Matinroe
BACA JUGA:5 Referensi Tempat Wisata Terbaik 2024 di Jawa Barat, Cek Lokasinya!
Bahkan kini terdapat sebuah kafe yang bisa dijadikan tempat beristirahat setelah berkeliling di dalam Benteng.
2. Museum Dr. Mohamad Saleh
Museum Dr. Mohamad Saleh terletak di Jalan Dr. Mohamad Saleh,Probolinggo.
Museum ini dulunya merupakan rumah dokter pribumi pertama di Probolinggo yakni Dr. Mohamad Saleh.
BACA JUGA:Pernah Berkunjung? Inilah 5 Rekomendasi Wisata di Sukabumi Terfavorit di Kalangan Wisatawan