Apakah Putih Telur Penting Untuk Tubuh? Yuk Intip 5 Manfaat Luar Biasa Sebagai Sumber Utama Kesehatan

Apakah Putih Telur Penting Untuk Tubuh? Yuk Intip 5 Manfaat Luar Biasa Sebagai Sumber Utama Kesehatan-foto:net-net

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu! Ini Dia 5 Manfaat Biji Wijen Sumber Nutrisi Tinggi Untuk Kesehatan Optimal

Meski perbedaan protein antara bagian kuning dan putih telur tidak terlalu besar, tapi protein yang ada pada putih telur merupakan protein berkualitas tinggi.

Dari uji yang dilakukan Organisasi Pangan dan Pertanian (FAO), skor PDCAAS putih telur menjadi yang tertinggi dengan angka 1,0.

PDCAAS yaitu tes membandingkan komposisi asam amino dari sebuah protein.

Tes ini dilakukan untuk mengukur kualitas protein.

BACA JUGA:Apakah Toner Itu Penting? Ternyata Ini 5 Manfaat Toner Dalam Perawatan Kulit Kulit Bersih dan Cerah

Asam amino sangat dibutuhkan untuk pertumbuhan jaringan sel-sel tubuh serta menjaga kesehatan fungsinya.

Zat ini juga berperan penting dalam pembentukan otot, menjaga kekencangannya, serta memberikan energi untuk tubuh.

3. Membantu menjaga kadar kolesterol

Banyak orang yang mengaitkan konsumsi telur dengan meningkatnya kadar kolesterol.

BACA JUGA:Wajib Coba! Ini 5 Kelezatan dan Manfaat Mentega Dalam Kuliner Sehari-hari

Padahal, sebenarnya kandungan kolesterol pada telur tidak akan menimbulkan masalah selagi tidak dimakan dalam jumlah yang berlebihan.

Namun, sebagian orang memiliki respons berlebihan terhadap makanan berkolesterol.

Itu ditandai dengan gen yang memengaruhi respons ini yang salah satunya yaitu gen ApoE4.

Pada kondisi ini, konsumsi kolesterol sedikit pun sudah bisa meningkatkan tekanan darah.

Tag
Share