Pernahkah Kalian Coba? Ternyata Ini 5 Resep Kacang Merah Ide Kreatif Untuk Mengolah Makanan yang Lezat
Pernahkah Kalian Coba? Ternyata Ini 5 Resep Kacang Merah Ide Kreatif Untuk Mengolah Makanan yang Lezat-Foto : Net-net
BACA JUGA:Jangan Anggap Sepele! Ini 5 Pentingnya Gizi Dapat Mengoptimalkan Performa Dengan Protein
Bukan hanya kacang merah, kamu juga bisa mengonsumsi berbagai makanan sehat lainnya untuk keluarga.
Nutrisi dalam makanan sehat ini dapat meningkatkan kualitas diet, meningkatkan kesehatan secara menyeluruh, dan membantu menurunkan berat badan.
Selain itu, gula darah tetap stabil dan risiko kanker tertentu dapat menurun dengan mengonsumsinya.
Berapa banyak protein yang tubuh butuhkan tidak hanya bergantung pada berat badan,
BACA JUGA:Apakah Toner Itu Penting? Ternyata Ini 5 Manfaat Toner Dalam Perawatan Kulit Kulit Bersih dan Cerah
tapi juga seberapa aktif kamu dalam beraktivitas.
Mengingat, protein membantu memperbaiki kerusakan otot dan membangun massa otot tanpa lemak.
Orang yang berolahraga membutuhkan lebih banyak protein daripada mereka yang kurang aktif.
Untuk itulah, protein di dalam kacang merah dapat membantu mencapai tujuan diet.
Berikut ini 5 manfaat kacang merah untuk kesehatan anda wajib kalian simak:
1. Melancarkan pencernaan
Salah satu kandungan yang sangat tinggi dalam kacang merah adalah serat.
Dalam setiap 100 gram, kacang merah menawarkan kira-kira 13 gram serat larut dan tak larut air.