Busi Sering Basah? Segera Cek 3 Hal Ini

Penyebab busi motor sering basah dan hal yang harus diperhatikan segera--Net

KORANPAGARALAMPOS.COM - Busi merupakan salah satu komponen vital pada kendaraan bermotor.

Komponen ini berperan penting dalam proses pembakaran mesin karena menghasilkan percikan api yang dibutuhkan untuk menyalakan campuran udara dan bahan bakar di dalam ruang bakar.

Percikan api pada busi sebenarnya berasal dari lompatan elektron bermuatan tinggi yang dialirkan oleh koil pengapian.

Busi dipasang dengan cara disekrup pada bagian atas silinder mesin dan menerima arus listrik bertegangan tinggi.

BACA JUGA:Vespa mogok di tanjakan, trik bersihkan busi ini selamatkan perjalanan jauh saya

Percikan api yang dihasilkan secara konstan inilah yang membuat mesin kendaraan dapat bekerja dan melaju dengan normal.

Karena perannya yang sangat penting, masalah pada busi dapat menimbulkan berbagai gangguan.

Salah satu kendala yang sering terjadi adalah motor tiba-tiba mogok atau sulit dihidupkan.

Salah satu penyebab utamanya adalah kondisi busi yang basah.

BACA JUGA:Wadah Komunikasi dan Kontribusi Sosial

Meskipun berada di area yang tertutup, busi yang basah tetap dapat mengganggu kinerja mesin.

Lalu, apa saja penyebab busi menjadi basah?

Berikut tiga penyebab busi basah yang perlu Anda ketahui.

1. Kualitas Busi

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan