4 Manfaat Luar Biasa Sabun Pepaya Untuk Perawatan Kulit Anda

4 Manfaat Luar Biasa Sabun Pepaya Untuk Perawatan Kulit Anda-Foto: net-net

Manfaat sabun pepaya selanjutnya yaitu dapat mengurangi beruntusan dan jerawat pada kulit.

Hal ini berkat kandungan enzim papain dan chymopapain dalam buah pepaya.

Papain sendiri terbukti efektif dalam mengangkat sel kulit mati dan menghancurkan keratin penyebab beruntusan di wajah.

Pengangkatan sel kulit mati dapat mencegah penyumbatan pori-pori yang memicu munculnya jerawat.

BACA JUGA:Film The Wildest Dream: Conquest of Everest (2010), Terinspirasi dari Orang Tercinta

4. Mengurangi kerutan di wajah

Sabun pepaya mengandung antioksidan dan vitamin C yang tinggi, sehingga mampu merangsang produksi kolagen kulit.

Kolagen merupakan protein yang dibutuhkan untuk menjaga kelembapan dan elastisitas kulit. Kadar kolagen yang cukup pada kulit dapat membuat kulit tampak lebih segar dan kencang.

Meski banyak manfaat sabun pepaya yang bisa didapatkan untuk kesehatan kulit, Anda tetap harus hati-hati dalam menggunakannya.

Pasalnya, sabun pepaya bisa menimbulkan reaksi alergi, seperti gatal, kemerahan, atau pembengkakan, pada sebagian orang.

BACA JUGA:Film 127 HOURS (2010), Kisah Nyata Bertahan Hidup

Itulah 4 manfaat sabun pepaya untuk kesehatan wajah wajib kalian coba.

Tag
Share