Jangan Dilewatkan! Keunikan 5 Kuliner Kalimantan Selatan Berkelana di Aroma Makanan Tradisional yang Menggoda

Jangan Dilewatkan! Keunikan 5 Kuliner Kalimantan Selatan Berkelana di Aroma Makanan Tradisional yang Menggoda-Foto: net-net

PAGARALAMPOS.CO- Berlibur ke Provinsi Kalimantan Selatan menghadirkan pengalaman yang tak terlupakan, tidak hanya melalui pesona alamnya yang memukau, tetapi juga melalui deretan makanan khas yang menggugah selera.

Kota terbesarnya, Banjarmasin, menjadi pusat kekayaan kuliner yang tak hanya disukai oleh penduduk setempat, tetapi juga menjadi daya tarik utama bagi para wisatawan.

Di sini, kuliner bukan sekadar aspek pendukung pariwisata, melainkan juga menjadi kekayaan dan identitas budaya yang diwariskan dari generasi ke generasi.

Kalimantan Selatan bukan hanya menawarkan pesona alam dan keunikan wisata, tetapi juga memanjakan lidah dengan hidangan khas yang berpadu cita rasa mantap dan nikmat.

BACA JUGA:Yuk Cobain! Menjelajahi Pasar Tradisional 5 Kuliner Khas Kalsel yang Bikin Lidah Bergoyang

Dari Masjid Agung Al-Munawwarah hingga air terjun Bajuin, keindahan alamnya seolah melengkapi kelezatan kuliner yang dapat dinikmati oleh setiap pengunjung.

Jelajahi provinsi ini, nikmati setiap sudutnya, dan pastikan untuk mencicipi berbagai kuliner khas Kalimantan Selatan yang tersedia di pasar tradisional dan rumah makan.

Inilah cara terbaik untuk meresapi keanekaragaman budaya dan cita rasa yang menjadi daya tarik utama provinsi yang dikenal dengan sebutan "Bumi Lambung Mangkurat" ini.

Berikut inilah 5 makanan khas kalimantan selatan yang enak dan sehat wajib cobain:

BACA JUGA:Ayo Cicipi! 5 Kuliner Tradisional Pontianak yang Endak dan Tak Boleh Dilewatkan!

1. Soto Banjar Bang Amat

Makanan khas Kalimantan Selatan yang pertama adalah Soto Banjar.

Soto Banjar cukup berbeda dari sajian soto lainnya.

Soto ini memiliki cita rasa segar dengan kuah yang kaldu bening.

Tag
Share