Jangan Lupa Liburan,Yuk Intip 5 Keindahan Destinasi Wisata Pantai di Jawa Timur, Ini Ulasannya
Jangan Lupa Liburan,Yuk Intip 5 Keindahan Destinasi Wisata Pantai di Jawa Timur, Ini Ulasannya-Lipefal-Lipefal
PAGARALAMPOS.CO- Jawa Timur memiliki kesenian dan kebudayaan yang khas, Reog dan Ludruk merupakan salah satu kesenian Jawa Timur.
Yang sangat terkenal. Selain keseniannya yang begitu mendunia, kebesaran Jawa Timur juga tercermin dari aneka ragam budayanya.
Secara etimologis, sebutan Jawa Timur pada zaman Mataram Islam muncul dengan nama Bang Wetan.
Dengan wilayah meliputi seluruh Pesisir Wetan dan Mancanagara Wetan (Pendalaman Jawa Timur).
BACA JUGA:7 Referensi Objek Wisata di Sumatera Utara, yang Nomor 7 menjadi Incaran Bagi Wisatawan!
Tempat wisata di Jawa Timur memiliki destinasi keindahan alam yang melimpah.
Mulai dari taman nasional, pantai, gunung, hingga pulau eksotis bisa kamu kunjungi di provinsi paling timur pulau Jawa ini.
Tempat wisata di Jawa Timur menyuguhkan alam yang komplit, dari pegunungan yang menenangkan hingga lautan yang menyegarkan.
Kamu bisa mengunjungi lokasi-lokasi wisata tersebut dengan mudah karena sudah terdapat berbagai petunjuk untuk mencapai destinasi tersebut.
1. Pantai Kepetingan
Pantai Kepetingan berada di Desa Kepetingan, Buduran, Sidoarjo. Pantai ini adalah pantai yang terkenal dan hits di Sidoarjo.
Meski lokasinya sedikit pelosok, pengunjung akan merasa puas dengan pemandangannya.
Di sini juga banyak spot foto yang menarik dengan latar belakang alam yang indah.