Kencang dan Padat: 6 Cara Merawat Kesehatan Payudara
Merawat dan menjaga payudara agar tetap kencang dan sehat--Net
KORANPAGARALAMPOS.COM - Cara merawat payudara dapat dilakukan dengan mudah dan tidak memerlukan pengeluaran yang besar.
Memiliki bentuk payudara yang kencang juga dipandang positif dari segi penampilan bagi wanita.
Hal terpenting yang sebaiknya diperhatikan bukanlah sosok dan ukuran payudara, melainkan kesehatan dari payudara itu sendiri.
Berikut beberapa langkah yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan payudara:
BACA JUGA:Tetap Kencang dan Sehat, Hindari Kebiasaan Ini pada Payudara
1. Memilih bra yang sesuai
Langkah awal dalam merawat payudara adalah memilih bra yang cocok sesuai bentuk dan ukuran payudara Anda.
Selain untuk mendukung dan mempertahankan kekencangan payudara, menggunakan bra yang benar juga bisa mencegah berbagai masalah kesehatan, seperti nyeri leher akibat bra yang terlalu longgar.
Periksa juga tipe bra yang Anda pilih, apakah sesuai dengan fungsinya.
BACA JUGA:3 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Payudara Kendur
Misalnya, jika Anda sedang menyusui, pilihlah bra yang dirancang khusus untuk ibu menyusui.
Di sisi lain, gunakan sports bra atau bra untuk berolahraga jika Anda akan beraktivitas fisik untuk mengurangi guncangan atau gesekan pada payudara.
2. Menjaga berat badan ideal