Pemanfaatan Cangkang Telur, Ini 5 Khasiat Cangkang Telur Untuk Tanaman Hias dan Sayuran

Pemanfaatan Cangkang Telur, Ini 5 Khasiat Cangkang Telur Untuk Tanaman Hias dan Sayuran-Foto: net-net

PAGARALAMPOS.CO- Tekstur cangkang telur yang keras terbuat dari kalsium karbonat, bentuk kalsium yang paling umum.

Kalsium itu sendiri merupakan salah satu mineral penting yang kita butuhkan agar tubuh selalu berfungsi dengan baik.

Satu cangkang telur mengandung sekitar 40 persen kalsium.

Setengah dari kulit telur ini saja sudah bisa memenuhi kebutuhan kalsium harian orang dewasa, yaitu 1.000 mg per hari.

BACA JUGA:Yuk Simak! Ini 5 Gizi Seimbang dari Kacang Polong Mendukung Kebutuhan Nutrisi Harian Anda

Selain kalsium, kulit telur juga mengandung mineral lainnya termasuk strontium, fluorida, magnesium, selenium, hingga protein.

Semua zat gizi tersebut juga berperan dalam menjaga kesehatan tulang.

Manfaat telur sudah banyak dikenal oleh masyarakat.

Mulai memenuhi kebutuhan nutrisi untuk kulit hingga membentuk jaringan baru dalam tubuh.

BACA JUGA:Tak Hanya Manis, Ini 5 Mengoptimalkan Imunitas Tubuh Keajaiban Nutrisi dari Buah Strawberry

Namun, nyatanya tidak banyak yang mengenal manfaat kulit telur untuk kesehatan.

Kebanyakan orang akan membuang kulit telur setelah mendapatkan isi telur.

Padahal, kulit telur juga memiliki manfaat yang tidak kalah dengan putih maupun kuning telur.

Kulit telur memang tidak umum untuk dikonsumsi.

Tag
Share