Buruan Cobain Makanan Khas Pekalongan, Yang Bikin Penasaran!

Buruan Cobain Makanan Khas Pekalongan, Yang Bikin Penasaran!-pagaralampos.co-pagaralam pos

KORANPAGARALAMPOS.CO- Buruan Cobain Makanan Khas Pekalongan, Yang Bikin Penasaran!

Salah satu kota di Jawa Tengah yang memiliki sebuah ragam makanan khas dengan rasa yang enak adalah Pekalongan. 

Sederat makanan khas dari Pekalongan berikut ini cocok disantap saat sarapan maupun makan malam.

Saat pergi liburan ke luar kota, tentu saja tak hanya sebuah destinasi wisata yang bisa dimasukkan ke dalam daftar kegiatan. 

BACA JUGA:Lempah Kuning hingga Pantiaw, Kuliner Laut dan Darat yang Wajib Dicoba

Mencicipi makanan khas juga wajib untuk dicoba untuk mendapatkan sebuah pengalaman yang baru.

1. Nasi Megono

Pilihan makanan khas dari Pekalongan yang pertama adalah nasi megono (sego megono).

Mungkin beberapa dari kalian ada yang sudah mengenal sebuah makanan khas satu ini.

BACA JUGA:Eksplorasi Kuliner Pekanbaru, Dari Hidangan Tradisional hingga Camilan Kekinian

Olahan megono berbahan dasar nangka muda yang dipotong kecil-kecil, dicampur dengan berbagai bumbu-bumbu rempah dan juga santan. 

Lalu, dan berbagai bahan tersebut dikukus hingga jadilah olahan megono.

2. Tauto

Salah satu sebuah makanan khas kota batik selanjutnya yakni, tauto (soto khas Pekalongan). 

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan