Ternyata Ini Alasan Dibalik Minyak Canola! Inilah 5 Manfaat Luar Biasa Yang Harus Kalian Tahu

Ternyata Ini Alasan Dibalik Minyak Canola! Inilah 5 Manfaat Luar Biasa Yang Harus Kalian Tahu-Foto : Net-Net

PAGARALAMPOS.CO- Canola adalah tanaman yang memiliki nama latin Brassica napus L.

Biji tanaman ini merupakan bahan baku minyak yang mengandung tiga jenis lemak yaitu lemak jenuh, tak jenuh tunggal dan tak jenuh ganda.

Canola oil dipakai seperti minyak goreng pada umumnya, tapi dalam versi lebih sehat.

Dari segi nutrisi, canola oil mengandung lemak jenuh lebih rendah ketimbang minyak lainnya, yaitu hanya sekitar 7 persen.

BACA JUGA:Makanan Sumber Gizi Terbaik, Ini 5 Manfaat Petai Untuk Kesehatan Anda!

Minyak kanola merupakan minyak nabati yang terbuat dari biji tanaman kanola.

Sama seperti minyak goreng pada umumnya, minyak kanola mengandung tiga jenis lemak, yaitu lemak jenuh, lemak tak jenuh tunggal, dan lemak tak jenuh ganda.

Dari segi nutrisi, satu sendok minyak kanola mengandung 124 kalori dan 16% vitamin E.

Minyak kanola juga mengandung 64% lemak tak jenuh tunggal dan 28% lemak tak jenuh ganda (omega-3 dan omega-6).

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan! Ini 5 Manfaat Gizi Buah Bidara Yang Mengagumkan

Kelebihan lainnya dari minyak kanola adalah kandungan lemak jenuhnya yang lebih rendah, yaitu sekitar 7%.

Hidangan keluarga di Indonesia yang kebanyakan mengandung minyak dan digoreng akan membuat ibu-ibu, yang ikut bertanggung jawab dalam mengurus kebutuhan dan kesehatan keluarga,

harus memiliki pertimbangan dalam memilih minyak terbaik.

Salah satu minyak yang bisa Ibu pilih adalah minyak kanola.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan