Rahasia Kesehatan Alami, 5 Manfaat Daun Kele Yang Harus Anda Ketahui!

Rahasia Kesehatan Alami, 5 Manfaat Daun Kele Yang Harus Anda Ketahui!-Foto : Net-net

BACA JUGA:Yuk Cari Tahu, 5 Manfaat Luar Biasa Keunggulan Daging Kalkun Untuk Tubuh Anda

Manfaat kale ini didapat dari kumpulan senyawa bioaktif di dalamnya yang terbukti dapat meningkatkan proses detoksifikasi tubuh dan melindungi sel dari kerusakan DNA, sehingga dapat menghambat pertumbuhan dan perkembangan sel kanker.

Terlebih lagi, kandungan vitamin C pada daun kale yang melimpah juga dapat mengurangi peradangan, memperkuat sistem kekebalan, dan mencegah bahaya oksidasi dalam tubuh.

Khasiat ini juga dapat berkontribusi dalam melindungi tubuh Anda dari penyakit kanker.

2. Menyehatkan jantung

BACA JUGA:Yuk Simak Sumber Vitamin! Inilah 5 Manfaat Kesehatan Dari Kandungan Nutrisi Buah Carica

Daun kale bisa menjadi pilihan makanan yang tepat bagi Anda yang menderita atau ingin mencegah penyakit jantung.

Pasalnya, daun kale mengandung berbagai zat yang berkhasiat menurunkan kadar kolesterol darah, sekaligus mampu membantu mencegah kerusakan pada dinding arteri.

Manfaat kale yang satu ini telah dibuktikan oleh riset yang menemukan bahwa konsumsi jus kale setiap hari selama 12 minggu mampu meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL) hampir 30% dan menurunkan kolesterol jahat (LDL) sebesar 10%.

Bahkan, sebuah studi menunjukkan bahwa kale yang dikukus memiliki potensi yang sama dengan cholestyramine, yaitu obat penurun kolesterol tinggi.

BACA JUGA:Protein Nabati Berkualitas Tinggi, Inilah 5 Manfaat Kedelai Hitam Sebagai Sumber Utama

3. Menjaga kesehatan mata

Gangguan pada penglihatan merupakan salah satu tanda penuaan yang tak bisa dipungkiri.

Untungnya, ada beberapa cara sederhana yang bisa Anda lakukan untuk meningkatkan kesehatan mata.

Salah satunya adalah rutin mengonsumsi daun kale.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan