Anti Gagal dan Pecah di Luar, Resep Klepon Tradisional Dengan Rasa Autentik Dijamin Sukses!

Anti Gagal dan Pecah di Luar, Resep Klepon Tradisional Dengan Rasa Autentik Dijamin Sukses!-Kolase by Pagaralampos.com-Pagaralam.pos
BACA JUGA:Resep Bakso Kuah Mercon Sederhana, Cocok untuk Pecinta Pedas
- Pasta pandan secukupnya
- Gula merah, disisir halus sesuai selera
- ½ butir kelapa parut kasar
- Sejumput garam
BACA JUGA:Resep Batagor Tahu ala Kaki Lima Enak Jadi Camilan Untuk Berbuka Puasa!
Cara Membuat:
1. Campurkan kelapa parut dengan sedikit garam, lalu kukus selama sekitar 10 menit agar tidak cepat basi. Angkat dan sisihkan.
2. Haluskan gula merah sebagai isian klepon. Pastikan gula benar-benar lembut agar mudah dimasukkan ke dalam adonan.
3. Dalam wadah, campurkan tepung ketan, gula pasir, dan pasta pandan. Aduk hingga merata.
BACA JUGA:Resep Ifumie Topping Lengkap Mengenyangkan Cobain Yuk Resepnya!
4. Tambahkan air panas sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga adonan kalis dan mudah dibentuk.
5. Ambil sedikit adonan, bulatkan, lalu pipihkan di telapak tangan. Tambahkan gula merah di tengahnya, kemudian rapatkan kembali dan bentuk bulatan kecil.
6. Panaskan air hingga mendidih, lalu masukkan klepon satu per satu. Masak hingga klepon mengapung ke permukaan, menandakan bahwa sudah matang.
7. Angkat klepon yang telah matang, tiriskan sebentar, kemudian gulingkan dalam kelapa parut yang sudah dikukus.
8. Klepon siap disajikan sebagai camilan nikmat, lebih enak disantap dengan teh atau kopi hangat.