Pentingnya Ikan Tuna Dalam Diet Seimbang, Yuk Cari Tahu! 5 Manfaat Untuk Kesehatan Anda

Pentingnya Ikan Tuna Dalam Diet Seimbang, 5 Manfaat Untuk Kesehatan Anda Yuk Cari Tahu!-Foto: net-net

BACA JUGA:Jarang Diketahui! Inilah 5 Manfaat Kunyit Hitam Untuk Mengatasi Alergi

Ikan tuna mengandung asam lemak omega-3 yang sangat baik untuk kesehatan.

Ikan ini bermanfaat untuk mencegah anemia, meningkatkan kesehatan jantung, hingga mengontrol kadar gula darah.

Berikut inilah 5 manfaat ikan tuna yang sehat untuk kesehatan tubuh anda, wajib coba:

1. Menjaga kesehatan jantung

BACA JUGA:Sumber Nutrisi Berkualitas! Inilah 5 Manfaat Blackcurrant Sebagai Pilihan Makanan Sehat

Manfaat ikan tuna yang satu ini diperoleh berkat kandungan asam lemak omega-3 yang tinggi di dalamnya.

Jenis asam lemak ini diduga dapat menurunkan risiko penyakit kardiovaskular, seperti penyakit jantung koroner.

Hal ini karena omega-3 dapat mengurangi dan mencegah penumpukan plak kolesterol pada pembuluh darah di seluruh tubuh, termasuk jantung.

Dengan begitu, kesehatan pembuluh darah dan jantung pun tetap terjaga.

BACA JUGA:Menu Sehat Dengan Ikan Tongkol, Ini 5 Manfaat Ikan Tongkol Untuk Kesehatan

2. Mengurangi risiko terjadinya demensia

Selain menyehatkan jantung, asam lemak omega-3 juga bisa mengurangi risiko terjadinya penyakit demensia, yaitu kondisi yang memicu penurunan daya ingat dan cara berpikir.

Menurut penelitian, kandungan asam lemak omega-3 berperan penting dalam menjaga fungsi otak serta meningkatkan daya ingat dan konsentrasi.

3. Menjaga kesehatan tulang

Tag
Share