Mau Tahu Solusi Perawatan Wajah Alami? Ini 9 Tips Membuat Masker Kunyit

Mau Tahu Solusi Perawatan Wajah Alami? Ini 9 Tips Membuat Masker Kunyit-ilustrasi-ilustrasi


Mau Tahu Solusi Perawatan Wajah Alami? Ini 9 Tips Membuat Masker Kunyit

PAGARALAMPOS.CO- Sembilan tips membuat masker alami dari kunyit ini bisa menjadi solusi untuk perawatan wajah anda.

Cara membuat masker kunyit untuk wajah bisa menjadi solusi perawatan kulit berjerawat. 

Membuat racikan masker kunyit juga tidak begitu sulit. 

Kamu tinggal mencampurkannya dengan beberapa bahan alami lainnya sehingga bisa mengatasi berbagai masalah kulit.  

BACA JUGA:Atasi! Ini 7 Tips Memutihkan Kuku yang Kuning

Manfaat masker kunyit untuk wajah ini didapatkan dari komponen bioaktif yang disebut kurkumin. 

Kurkumin memiliki sifat anti-inflamasi dan antioksidan yang baik untuk kulit. 

Karena itulah, manfaat masker kunyit untuk wajah bisa kamu dapatkan setelah mencampurkannya dengan bahan lain.

Cara membuat masker kunyit untuk wajah perlu memperhatikan jenis kulit kamu. 

BACA JUGA:Harus Tahu! 5 Tips Merawat Body Mobil Agar Bebas Karat

Jadi, tiap racikan masker kunyit akan berbeda tergantung jenis kulit seseorang. 

1. Menghilangkan Jerawat
Campurkan bubuk kunyit dengan madu dan aplikasikan pada area yang berjerawat. 

Diamkan selama 15-20 menit, lalu bilas dengan air bersih. 

Lakukan ini secara teratur untuk mendapatkan kulit yang bebas jerawat.

Tag
Share