5 Motor Touring Matic Terbaik untuk Perjalanan Jauh, Cek Detailnya Disini!
5 Motor Touring Matic Terbaik untuk Perjalanan Jauh, Cek Detailnya Disini!--foto: kolase pagaralampos.co
BACA JUGA:Ciri-Ciri Baterai Smart Key Motor Harus Diganti, Simak Ulasan Lengkapnya Disini!
Dengan kapasitas tangki 13 liter dan mesin Blue Core berkapasitas 250 cc, XMAX mampu menghasilkan tenaga maksimal 16.8 kW pada 7.000 rpm serta torsi 24,3 Nm pada 5.500 rpm.
Motor ini juga dilengkapi dengan Navigation System untuk membantu navigasi serta fitur konektivitas modern, menjadikannya pilihan yang praktis dan nyaman.
3. Yamaha NMAX
Harga: Mulai dari Rp45.405.000
BACA JUGA:Jangan Abaikan! Kenali Ciri-Ciri Kampas Kopling Ganda pada Motor Matik, Begini Caranya!
Yamaha NMAX adalah motor yang populer di kalangan penggemar touring.
Dengan kapasitas bagasi sebesar 24 liter dan tangki bahan bakar 7.1 liter, motor ini sangat cocok untuk membawa perlengkapan selama perjalanan jauh.
Mesin 150 cc-nya mampu menghasilkan daya maksimum 11,3 kW pada 8.000 rpm dan torsi 13,9 Nm pada 6.500 rpm.
Desain sporty dan fitur modern menjadikan NMAX favorit banyak rider.
BACA JUGA:10 Cara Menghaluskan Suara Mesin Motor Matic, Begini Caranya!
4. Honda ADV 160
Harga: Mulai dari Rp37.750.000
Dengan desain sporty dan gagah, Honda ADV 160 dilengkapi dengan windshield dan pijakan kaki yang luas untuk kenyamanan ekstra saat touring.
Kapasitas bagasinya yang mencapai 30 liter memungkinkan Anda membawa banyak perlengkapan.