Ide Camilan Buka Puasa: Manisan Tomat Rasa Kurma!
Ide Camilan Buka Puasa: Manisan Tomat Rasa Kurma!-pagaralampos-foto:kolase pagaralampos.co
BACA JUGA:5 Ragam Kuliner Khas Kota Bitung Kelezatannya Bagai Hidangan Dimeja Istana Kerajaan!
Gunakan sebuah tips berikut ini jika ingin mendapatkan sebuah hasil manisan tomat yang lebih mirip dengan sebuah kurma:
– Pilih tomat merah yang segar namun tidak terlalu matang.
– Gunakan tampah saat menjemur sebuah manisan tomat.
– Untuk bisa lebih mirip dengan kurma, jangan menjemur tomat menjadi sangat kering, agar manisan tomat mudah dikepal-kepal dengan tangan hingga menjadi bulatan seperti kurma.
BACA JUGA:5 Kuliner dan Makanan Khas Kota Tual Kei wajib kalian cobain!
– Namun, jangan terlalu cepat juga mengangkat sebuah manisan tomat dari penyinaran jika tidak ingin warnanya terlihat masih merah dan basah.
Selain pengeringan, gula juga berperan sebagai sebuah pengawet alami agar manisan tomat bisa bertahan lebih lama.
Bahkan, bisa awet hingga berbulanan, tergantung tingkat kekeringan dan kadar gula di dalamnya.
Tapi perlu diingat.
BACA JUGA:5 Kuliner Khas yang Disukai oleh Sultan Keraton Jogja Hamengku Buwono, Menu yang Anti Mainstream!
Meski kandungan lycopene dalam sebuah buah tomat bagus untuk mencegah kanker.
Ada baiknya jika kalian mengonsumsi manisan tomat secukupnya saja dan memperhatikan kadar gula darah kita.
Itulah ide cemilan buka puasa yang wajib kalian cobain.