10 Daftar menu Kuliner Viral di Kota Bandung,Lengkap Alamat dan Harganya

Daftar menu Kuliner Viral di Kota Bandung-pagaralampos-grid.id

BACA JUGA:Daftar 5 Makanan yang lagi Viral Di Jogja Paling Dicari Wisatawan!

Bakso Goreng Anugerah dikenal dengan bakso berukuran besar yang dipotong dan digoreng hingga berbentuk bunga. 

Dengan cita rasa yang nikmat, bakso ini menjadi primadona kuliner di Bandung, meski harganya cukup mahal.

5. Bien Patisserie

Alamat: Pasar Cihapit, Jl. Cihapit No.23, Bandung Wetan, Bandung.

BACA JUGA:5 rekomendasi Es Krim Kekinian dan Hits di Bali

Harga: Rp9.000 - Rp25.000

Bien Patisserie sendiri menawarkan berbagai jenis pastry seperti madeleines, croissant, tarte, dan quiche.

Meskipun terletak di dalam pasar tradisional, kualitas dan kebersihan makanan yang dijual sangat terjaga.

6. Los Tropis

BACA JUGA:Resep Otentik Luar Biasa, 5 Hidangan Tradisional Jerman yang Kaya Rasa

Alamat: Jl. Cihapit No.24, Bandung Wetan, Bandung (dan dua cabang lainnya).

Harga: Mulai dari Rp10.000

Los Tropis merupajkan cafe yang menjual makanan dan minuman dengan bahan-bahan tropis.

Menu andalannya adalah Cocolimun, perpaduan air kelapa dengan sari jeruk lemon, serta berbagai jus segar lainnya.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan