Bangkit dari Kubur, Yamaha Crypton 2024 Reborn Jadi Pilihan Motor Murah, Segini Harganya!
Bangkit dari Kubur, Yamaha Crypton 2024 Reborn Jadi Pilihan Motor Murah, Segini Harganya!--
Desain ini tetap mempertahankan karakteristik motor bebek klasik dengan tampilan yang sederhana namun fungsional.
Ciri khas seperti reflektor kristal dan garis desain mesin ala Yamaha Jupiter membuat motor ini tetap memiliki sentuhan nostalgia, meskipun tampil lebih modern.
Dari segi performa, Yamaha T110 Crypton dibekali dengan mesin 110,3 cc berpendingin udara yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 6,8 dk pada 8000 rpm dan torsi maksimum 7,9 Nm pada 5500 rpm.
Mesin ini dikenal efisien dalam konsumsi bahan bakar, dengan klaim hanya membutuhkan 2 liter BBM untuk menempuh jarak hingga 100 km.
Hal ini membuat motor ini menjadi pilihan tepat bagi mereka yang mencari kendaraan ekonomis untuk mobilitas sehari-hari.
Kenyamanan Berkendara dan Fitur
Meski masuk dalam kategori motor bebek low-end, Yamaha T110 Crypton tetap dilengkapi dengan fitur-fitur yang mendukung kenyamanan berkendara.
BACA JUGA:Kembali Nostalgia Bersama Mahindra Thar dengan Teknologi Modern dan Kinerja Unggul, Ini Ulasannya!
Motor ini menggunakan suspensi teleskopik di bagian depan dan dual shockbreaker di bagian belakang untuk memastikan peredaman yang optimal saat melibas jalanan yang tidak rata.
Sistem pengeremannya memadukan rem cakram di roda depan dan rem tromol di roda belakang, memberikan keseimbangan antara daya cengkeram yang kuat dan kemudahan perawatan.
Satu hal yang menarik adalah penggunaan pelek model casting dengan desain palang lima yang memberi kesan sporty.
Selain menambah estetika, pelek ini juga lebih tahan banting dan mudah dirawat dibandingkan pelek model jari-jari.
BACA JUGA:Mengenal Fitur Teknologi pada Kawasaki Ninja ZX-4RR! Cek Ulasan Lengkapnya Disini!
Pilihan Warna dan Harga