Ini 7 Makanan Khas yang Memanjakan Lidah Suku Dayak, Salahsatunya Ketupat Kandangan

Ini 7 Makanan Khas yang Memanjakan Lidah Suku Dayak, Salahsatunya Ketupat Kandangan--

Ini 7 Makanan Khas yang Memanjakan Lidah Suku Dayak, Salahsatunya Ketupat Kandangan

PAGARALAMPOS.CO - Ini 7 Makanan Khas yang Memanjakan Lidah Suku Dayak, Salahsatunya Ketupat Kandangan

Suku Dayak, kelompok etnis yang mendiami berbagai daerah di Kalimantan, Indonesia.

Memiliki kekayaan kuliner yang mencerminkan ketergantungan mereka pada alam sekitar. 

BACA JUGA:Wajib Dicicipi, Ini 7 Makanan Khas yang Memanjakan Lidah Suku Dayak, Salahsatunya Ubi Kayu Rebus

Berikut adalah 7 makanan khas suku Dayak yang tak hanya lezat tetapi juga merepresentasikan hubungan erat mereka dengan lingkungan alam.

1. Nasi Sumpah

Nasi Sumpah adalah hidangan simbolis yang disiapkan saat acara adat tertentu. 

Nasi ini diarak dengan menggunakan rakit atau perahu sebagai bentuk rasa syukur dan penghormatan kepada roh leluhur.

2. Manuk Pansuh

BACA JUGA:Wajib Diketahui, Ini 7 Makanan Khas yang Memanjakan Lidah Suku Dayak

Manuk Pansuh adalah hidangan ayam yang dimasak dengan cara tradisional menggunakan bambu sebagai wadah. 

Bumbu rempah khas Dayak seperti lengkuas dan daun salam memberikan cita rasa khas yang menggoda.

3. Sambal Tempoyak

Tag
Share