Drakor Fight for My Way, Kisah Sahabat Jadi Kekasih

Drakor Fight for My Way, Kisah Sahabat Jadi Kekasih-net-net

Big Bet merupakan drama terbarunya setelah ia membintangi drama berjudul Love and Separation pada tahun 1997 lalu.

Dari pada drama, aktor senior kelahiran 1962 ini memang lebih sering membintangi film. Bahkan, saat ini ia tengah mempersiapkan film terbarunya yakni Heaven: To the Land of Happiness dan Pamyo.

BACA JUGA:Sinopsis Drama Korea Oasis, Dibintangi Seol In A dan Jang Dong Yoon!

Selain itu, aktor tampan Son Seok Koo juga akan mengambil peran dalam drama ini sebagai Oh Seung Hoon. Oh Seung Hoon merupakan seorang polisi yang dikirim ke Filipina untuk menangani kasus internasional.

Ia mengejar Cha Moo Sik untuk menyelesaikan kasus pembunuhan. Aktor Lee Dong Hwi juga akan berperan sebagai Jeong Pal. Jeong Pal merupakan seorang pria yang akan terlibat dalam kasus Cha Moo Sik.

Selain ketiga aktor tersebut, ada pula sejumlah pemain pendukungnya.

Sebut saja mereka Heo Sung Tae, Kim Joo Ryoung, Ryu Hyun Kyung, Jo Jae Yoon, Jung Woong, Hong Ki Joon, Lee Hae Woo, Lee Dae Gun, Kim Hong Pa, hingga Lee Kyu Hyung sebagai Cha Moo Sik muda.

Sinopsis Big Bet cocok sebagai teman waktu luang, untuk itulah jangan lupa menyaksikannya!

 

Baca juga berita:

Drama Korea The King Eternal Monarch, Kisah Cinta Lee Gon di Dunia Paralel

KORANPAGARALAMPOS.CO- Drama The King: Eternal Monarch sampai pada episode terakhir, Jumat (12/6).

Cerita dalam episode 16 akhirnya menjawab berbagai teka-teki yang tersisa dari episode-episode sebelumnya.

Sebelumnya, pada episode 15 diceritakan bahwa kaisar Kerajaan Corea Lee Gon (Lee Min Ho) dan pengawal Jo Yeong (Woo Do Hwan) kembali ke malam pengkhianatan tahun 1994 untuk membunuh sang paman, Lee Lim (Lee Jung Jin).

Tujuannya, demi mengubah takdir dan mengembalikan keseimbangan dua dunia.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan