Rahasia Kecantikan Alami 6 Manfaat Luar Biasa Sayur Selada Untuk Kulit

Rahasia Kecantikan Alami 6 Manfaat Luar Biasa Sayur Selada Untuk Kulit-Foto : Net-net

PAGARALAMPOS.CO- Selada adalah sayuran hijau kaya antioksidan, yang enak dan cocok untuk segala hidangan.

Sayuran ini sering menjadi lalapan, isian sandwich, burger, hingga asinan.

Selain pelengkap sajian, selada juga mengandung nutrisi yang bisa mengoptimalkan kesehatan dan kecantikan. 

Selada adalah sayuran yang menyehatkan karena kandungan nutrisinya.

BACA JUGA:Mengenal Lebih Jauh Luffa Acutangula 4 Manfaat Sayur Gambas Yang Populer

Sayuran ini mengandung serat, kalsium, fosfor, zat besi, natrium, kalium, karbohidrat, protein, dan lemak. 

Selain itu, sayuran ini juga mengandung vitamin A dan K yang cukup tinggi. Dalam satu cangkir daun selada bisa

memenuhi 82 persen kebutuhan harian vitamin A dan 60 persen kebutuhan harian vitamin K.

Selada biasa diselipkan ke dalam sajian burger atau sandwich.

BACA JUGA:Sumber Kalsium Alami 5 Manfaat Sayur Pakis Untuk Kesehatan Tulang

Sayuran ini juga sering dicampur dengan sayuran lain dan diolah menjadi gado-gado, asinan, atau salad.

Sayangnya, masih banyak orang yang tidak menyadari beragam manfaat selada untuk kesehatan tubuh.

Manfaat selada untuk kesehatan amatlah beragam.

Beberapa jenis zat dan nutrisi penting yang terkandung dalam daun selada dipercaya memiliki efek baik untuk

Tag
Share