5 Manfaat Bayam Tinggi Vitamin K Untuk Kesehatan Tulang Yang Optimal
5 Manfaat Bayam Tinggi Vitamin K Untuk Kesehatan Tulang Yang Optimal-Foto : Net-net
BACA JUGA:5 Manfaat Vitamin C Dalam Kelengkeng Untuk Meningkatkan Kekebalan Tubuh
1. Mencegah stres oksidatif
Paparan radikal bebas pada tubuh dapat memicu stres oksidatif, yang meningkatkan risiko berbagai penyakit.
Dengan mengonsumsi bayam, kamu akan mendapatkan asupan antioksidan yang bisa membantu mencegah terjadinya stres oksidatif.
Sebuah penelitian dalam jurnal Preventive Nutrition and Food Science, melakukan uji coba menggunakan tikus.
BACA JUGA:5 Manfaat Antioksidan Dalam Buah Jeruk Untuk Kesehatan Jantung
Adapun, penelitian Bertujuan untuk mengetahui efek antioksidan dalam bayam pada tikus yang diberikan diet tinggi lemak dan kolesterol.
2. Menurunkan risiko gejala asma
Bayam kaya akan antioksidan, mulai dari vitamin C, vitamin E, dan beta karoten.
Semua nutrisi ini dapat membantu fungsi paru-paru, sehingga dapat membantu mengurangi keparahan gejala asma dan mengurangi risiko serangan berulang.
BACA JUGA:5 Manfaat Buah Pir Sumber Serat Tinggi Untuk Meningkatkan Sistem Pencernaan
3. Menjaga kesehatan tulang
Bayam mengandung vitamin K, sehingga memiliki potensi untuk menjaga kesehatan tulang.
Vitamin K berperan penting dalam sejumlah fungsi tubuh.
Mulai dari bertindak sebagai pengubah protein matriks tulang,