5 Manfaat Buah Kiwi Untuk Kesehatan Mata Kandungan Lutein Yang Tinggi

5 Manfaat Buah Kiwi Untuk Kesehatan Mata Kandungan Lutein Yang Tinggi-Foto : Net-net

PAGARALAMPOS.CO- Buah kiwi kaya akan vitamin C, antioksidan, dan serat.

Kandungan nutrisi ini menjadikan manfaat buah kiwi bagi kesehatan semanis rasanya.

Buah kiwi diketahui dapat menjaga kesehatan jantung dan melancarkan pencernaan.

Selain itu, masih banyak lagi manfaat buah kiwi untuk kesehatan.

BACA JUGA:Pengganti Gula Yang Sehat Mengenal Lebih Dekat 5 Manfaat Buah Lo Han Kuo

Buah kiwi memiliki perpaduan rasa manis dan asam yang menyegarkan.

Kiwi termasuk buah dengan kandungan nutrisi yang melimpah.

Kiwi adalah buah dengan kulit berwarna kecokelatan dan ternyata berasal dari dataran Tiongkok.

Meskipun begitu, kiwi kerap menjadi buah khas Selandia Baru.

BACA JUGA:Meningkatkan Kesehatan Jantung 5 Manfaat Positif Donor Darah

Buah yang berbentuk menyerupai telur ayam dengan kulit berwarna cokelat dan bulu-bulu halus di permukaannya ini memiliki nama latin Actinidia deliciosa.

Meski identik dengan negara Selandia Baru, buah kiwi sebenarnya berasal dari Cina bagian timur.

Buah dengan daging warna kehijauan ini kaya kandungan karbohidrat, protein, serta lemak yang bisa mengoptimalkan fungsi berbagai organ tubuh.

Bukan hanya itu, kandungan vitamin, mineral, dan antioksidan turut melengkapi nutrisi yang ada di dalam buah kiwi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan