5 Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh Dengan Kandungan Nutrisi Lengkuas

5 Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh Dengan Kandungan Nutrisi Lengkuas-Foto: net-net

BACA JUGA:5 Kandungan Antiinflamasi Daun Bawang Untuk Mengatasi Peradangan

Berikut 5 manfaat lengkuas yang sehat untuk tubuh wajib kalian tahu:

1. Meminimalisir radikal bebas

Tanaman rimpang ini terdiri dari berbagai antioksidan yang dapat membantu meminimalisir kerusakan DNA akibat radikal bebas. 

Selain itu, zat tersebut dapat membasmi komponen toksik yang masuk ke dalam tubuh. 

BACA JUGA:Protein Berkualitas Tinggi 5 Manfaat Utama Udang Untuk Pertumbuhan dan Perbaikan

Salah satu jenis antioksidan yang terdapat di dalamnya, yakni flavonoid yang bersama galangin.

2. Meningkatkan kesehatan rambut

Rimpang ini juga dapat efektif meningkatkan pertumbuhan rambut di kulit kepala dengan cara meningkatkan sirkulasi.

Caranya dengan membuat jus lengkuas yang dicampur dengan minyak jojoba.

BACA JUGA:5 Sumber Serat Tinggi Jantung Pisang Kaya Serat Yang Dapat Mendukung Fungsi Pencernaan

Kemudian, oleskan cairan tersebut secara merata di kulit kepala dan biarkan 15-30 menit, lalu bilas.

Namun ingat, penggunaan bahan herbal ke area kulit langsung cukup berisiko, seperti menyebabkan iritasi dan sebagainya. 

Oleh karena itu, pastikan untuk mendiskusikannya dengan dokter jika kamu hendak menggunakan bahan herbal ini.

3. Lengkuas meningkatkan kesuburan pria

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan