5 Mengoptimalkan Sistem Kekebalan Tubuh Dengan Vitamin C

5 Mengoptimalkan Sistem Kekebalan Tubuh Dengan Vitamin C-Foto: net-net

Asupan vitamin C dari makanan bisa meningkatkan konsentrasi vitamin C pada lensa mata, sehingga berisiko rendah mengalami katarak.

BACA JUGA:Wonderfull Indonesia! Inilah Keindahan Aquarium Flora Dan Fauna Indonesia

Gangguan katarak memang lebih banyak terjadi pada orang dengan konsentrasi vitamin C yang lebih rendah.

3. Menjaga kesehatan jantung

Banyak faktor yang meningkatkan risiko penyakit jantung. Contohnya tekanan darah tinggi, kadar trigliserida atau kolesterol jahat yang tinggi, hingga rendahnya kadar kolesterol baik dalam tubuh.

Nah, rutin mengonsumsi vitamin C mampu menurunkan faktor risiko yang dapat memicu penyakit jantung.

BACA JUGA:Memukau! Inilah Pesona Dunia Bawah Laut Pulau Penyu

Hal ini terdapat dalam sebuah penelitian di The American Journal of Clinical Nutrition, dengan judul Antioxidant Vitamins and Coronary Heart Disease Risk: a Pooled Analysis of 9 Cohorts.

4. Menangkal radikal bebas

Radikal bebas adalah sel-sel rusak yang bisa membuat tubuh semakin stres apabila jumlahnya semakin menumpuk.

Lambat laun, senyawa tersebut bisa mengembangkan penyakit dan mempercepat penuaan dini. 

BACA JUGA:Drama Korea Destined with You: Asmara di Tengah Jerat Kutukan Keluarga

Mengutip dari jurnal Antioxidants dengan judul Therapeutic Perspective of Vitamin C and Its Derivatives, vitamin C adalah antioksidan alami yang sangat kuat dan mampu menangkal setiap radikal bebas yang masuk ke dalam tubuh.

Antioksidan pada tubuh juga dapat mencegah kerusakan oksidatif pada lipid dan makromolekul lainnya.

Cara kerjanya dengan mendonorkan elektron untuk menetralisir radikal bebas.

Tag
Share