Ladies Wajib Simak, Ini 5 Tips Mengatasi Keputihan Secara Alami dengan Bahan Herbal

Ladies Wajib Simak, Ini 5 Tips Mengatasi Keputihan Secara Alami dengan Bahan Herbal-Kolase by Pagaralampos.com-net

Yogurt merupakan salah satu jenis makanan yang mengandung probiotik (bakteri baik). Bakteri ini diketahui bisa membantu tubuh melawan infeksi jamur dan bakteri di area vagina.

BACA JUGA:Sering Telat Haid? Lakukan 7 Tips Ampuh Mengatasi Telat Haid Secara Alami

Sebuah penelitian menemukan bahwa kandungan probiotik pada yogurt mampu mengatasi infeksi jamur dan bakteri penyebab infeksi pada vagina.

Penggunaan yogurt sebagai obat keputihan bahkan dikatakan aman untuk ibu hamil dan wanita yang telah memasuki masa menopause.

Meski begitu, efektivitas yogurt sebagai obat tradisional keputihan juga masih perlu dikaji lebih dalam. Jika Anda tertarik untuk menggunakannya sebagai obat keputihan tradisional, yogurt bisa digunakan dengan cara dioleskan pada vagina.

4. Asam borat

Asam borat merupakan zat antiseptik yang cukup efektif untuk membasmi jamur, parasit, dan bakteri penyebab infeksi pada area kewanitaan. Saat hendak menggunakannya sebagai obat keputihan, asam borat perlu dilarutkan terlebih dahulu dengan air bersih.

BACA JUGA:Perawatan Kulit Berminyak, Berikut 5 Tips dan Trik Untuk Hasil Optimal

Asam borat ini tidak boleh dioleskan pada area kulit yang terluka di sekitar vagina, karena dapat menyebabkan iritasi dan perih. Selain itu, asam borat juga tidak disarankan untuk digunakan oleh wanita hamil.

5. Cuka apel

Menggunaan cuka apel untuk mengatasi keputihan yang gatal akibat infeksi jamur merupakan salah satu cara yang cukup populer. Cukup tuangkan setengah gelas cuka apel ke dalam bak mandi, kemudian berendamlah selama 20 menit.

Sifat asam pada cuka apel bisa menghilangkan bakteri dan jamur penyebab infeksi di area kewanitaan. Namun, hindari penggunaan cuka apel secara langsung pada area vagina.

BACA JUGA:Darah Keluar Terus-menerus? Yuk Lakukan 5 Tips Menghentikan Perdarahan Berlebih

Alih-alih membunuh bakteri dan jamur yang jahat, cuka apel malah bisa membunuh bakteri baik pada vagina. Cuka apel juga dapat menyebabkan iritasi jika dioleskan langsung pada vagina.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan