Paling Serem? Deretan Hantu Indonesia Ini Kelewat Horor dan Bikin Ngeri

Paling Serem? Deretan Hantu Indonesia Ini Kelewat Horor dan Bikin Ngeri--Net

KORANPAGARALAMPOS.CO - Cerita hantu memang menarik untuk diikuti dan memiliki kesan mistis tersendiri.

Jadi, wajar jika banyak orang yang tertarik dengan kisah berbagai jenis hantu Indonesia yang terkenal karena keseramannya.

Bahkan, ada jenis hantu Indonesia yang juga masuk daftar hantu paling seram di dunia.

Kamu mungkin banyak mengetahui cerita horor, tetapi seberapa banyak kamu mengenali jenisnya?

BACA JUGA:Negara dan Kota dengan Suhu Terdingin di Dunia. Indonesia Nomer Berapa?

Simak penjelasan tentang jenis hantu Indonesia berikut ini yang terkenal di berbagai daerah di Nusantara.

Berikut ini jenis hantu Indonesia yang terkenal paling seram:

Kuntilanak

Jika kamu merasa mendengar suara perempuan cekikikan atau menangis, kamu akan langsung mengatakan bahwa itu adalah arwah Kuntilanak.

BACA JUGA:Mengungkap Kelezatan Khas Wonogiri, 7 Kuliner Legendaris yang Harus Anda Coba

Diyakini bahwa sosok hantu ini sebenarnya adalah seorang wanita yang meninggal dalam keadaan hamil.

Itulah sebabnya Kuntilanak suka mengganggu ibu hamil dan bayi.

Dalam cerita rakyat Melayu, Kuntilanak digambarkan sebagai seorang wanita cantik dengan rambut yang sangat panjang, disertai dengan aroma bunga kamboja ketika rambutnya muncul.

Jenis hantu Indonesia ini konon lebih menyukai pohon-pohon tertentu sebagai habitatnya, seperti pohon beringin yang besar di tempat-tempat sepi.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan