5 Kuliner Lezat Tasikmalaya Berburu Makanan Khas Yang Menggugah Selera

5 Kuliner Lezat Tasikmalaya Berburu Makanan Khas Yang Menggugah Selera-Foto : Net-net

Tidak berhenti disitu, wajit yang telah dibungkus kemudian akan dijemur hingga kulit jagung menjadi sangat kering.

Proses ini nantinya akan menghasilkan wajit yang bagian luarnya kering, sementara bagian dalamnya memiliki tekstur makanan yang sangat lembut.

BACA JUGA:5 Manfaat Daging Bebek Untuk Menunjang Pertumbuhan Otak

3. Citruk

Nama citruk ini pada dasarnya merupakan singkatan dari “Aci Ngegetruk”, yang artinya adalah adonan tepung kanji yang ketika dimakan rasanya renyah walaupun agak keras.

Makanan khas Tasikmalaya yang satu ini sudah mulai sulit untuk ditemui di Tasikmalaya,

namun beberapa usaha perorangan di Tasikmalaya mulai berusaha untuk melestarikan kembali jajanan khas yang satu ini.

Berdasarkan namanya, tentunya proses pembuatannya sudah sangat terbayang.  Pertama, tepung kanji atau tepung tapioka ditambahkan dengan air hingga menjadi adonan.

BACA JUGA:Drama Korea Forecasting Love and Weather: Cinta di Badan Meteorologi

Adonan ini juga biasanya ditambahkan dengan berbagai bahan rempah sebagai penambah cita rasanya.

Kemudian adonan tersebut dibentuk menjadi keping-keping kecil seperti koin. Rasanya yang gurih dan cukup unik sangat menarik untuk dijadikan oleh-oleh.

4. Kelontong

Orang Tasikmalaya itu memang sangat kreatif. Kalau Anda bertemu dengan Kelontong, Opak, atau Kemplang, tentu Anda akan heran karena mereka memiliki bahan baku yang sama, yaitu ketan.

Namun, cita rasa dan tekstur yang dihasilkan sedikit berbeda satu dan sama lainnya. Pada makanan Kelontong, tepung beras diolah bersama dangan gula aren.

BACA JUGA:Drama Korea Touch Your Heart: Kisah Cinta Antara Aktris Berskandal dengan Pengacara

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan