Positif Thinking! 6 Langkah Kendalikan Pikiran Agar Hidup Lebih Bahagia dan Jauh dari Stres

Positif Thinking! 6 Langkah Kendalikan Pikiran Agar Hidup Lebih Bahagia dan Jauh dari Stres--Net

BACA JUGA:Ini 5 Cara Ajukan Pinjaman KUR Bank BRI, Mudah dan Simple Lho

Ketika kita memberi tubuh asupan nutrisi bagus, itu artinya kita memberi tubuh bahan bakar untuk beraktivitas seharian.

Coba untuk memberi asupan seperti sayur segar, buah, protein, lemak sehat dan kacang-kacangan.

Jangan lupa untuk banyak minum air untuk mengembalikan enerji dan meningkatkan fungsi tubuh.

Makanan yang harus dihindari termasuk makanan cepat saji, olahan dan yang mengandung pengawet, pewarna, MSG dan pemanis seperti sirup jagung fruktosa tinggi.

BACA JUGA:Menelusuri Warisan Sejarah Nganjuk, Tujuh Destinasi Wisata yang Mengangkat Kisah Perjuangan dan Kemerdekaan!

6. Selalu Bersyukur

Cara termudah menghilangkan stres adalah selalu bersyukur atas segala kesempatan dan pengalaman dalam hidup. *

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan