Menghadapi Kesemutan Kronis: Inilah 4 Cara Mengurangi Gejala yang Mengganggu
Menghadapi Kesemutan Kronis: Inilah 4 Cara Mengurangi Gejala yang Mengganggu -Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos
BACA JUGA:Lagi Flu Berat, Inilah 7 Tips Mudah dan Efektif Untuk Mengatasi Flu di Rumah
Mati rasa atau kesemutan adalah gejala umum dari rasa mati rasa atau kesemutan. Kesemutan dapat terjadi di hampir semua bagian tubuh, namun tangan dan kaki paling sering terkena.
Meski kesemutan terkadang dapat hilang dengan sendirinya dan tampak seperti masalah kecil, namun pada beberapa kasus, kondisi ini dapat mengganggu kehidupan sehari-hari.
Mati rasa dapat menyebabkan bagian tubuh yang terkena menjadi kaku atau sulit digerakkan. Berikut inilah 4 cara mengatasi kaki kesemutan yang wajib kalian coba dirumah guys:
1. Konsumsi suplemen vitamin B12
Untuk menjaga fungsi dan kesehatan saraf, tubuh membutuhkan sejumlah vitamin, termasuk vitamin B12. Jika tubuh kekurangan vitamin tersebut,
BACA JUGA:Flu Menyerang? Ini Dia 8 Tips Langkah Untuk Membantu Tubuh Anda Pulih
Anda pun lebih rentan mengalami neuropati perifer atau gangguan saraf tepi. Salah satu gejala penyakit ini adalah kaki kesemutan.
Oleh karena itu, jika penyebab kaki kesemutan yang dialami adalah karena kekurangan vitamin B12, Anda dapat mengonsumsi suplemen vitamin B12 sebagai obat kesemutan.
Namun, pastikan Anda berkonsultasi terlebih dulu dengan dokter untuk mengetahui dosis vitamin B12 yang sesuai dengan kondisi Anda.
2. Terapi fisik
Apabila kesemutan di kaki terjadi secara berulang dan berkepanjangan, Anda perlu memeriksakan diri ke dokter saraf. Dengan begitu, dokter dapat menemukan penyebab kesemutan yang Anda alami dan memberikan penanganan yang sesuai.
BACA JUGA:Lagi Cegukan, Inilah 6 Tips Teruji Untuk Menghentikan Cegukan yang Berkepanjangan
Termasuk peresepan obat maupun terapi fisik. Terapi dilakukan untuk membantu menambah kekuatan otot di sekitar saraf yang mengalami gangguan.
Pada kondisi tertentu, seperti kesemutan yang disebabkan oleh saraf kejepit atau tumor, dokter juga bisa melakukan operasi sebagai cara mengatasi kaki kesemutan.