Anak Susah Makan? Jangan Panik Mom Ini 6 Tips Menumbuhkan Kebiasaan Makan Sehat Pada Anak Sejak Dini

Anak Susah Makan? Jangan Panik Mom Ini 6 Tips Menumbuhkan Kebiasaan Makan Sehat Pada Anak Sejak Dini-Kolase by Pagaralampos.com-pagaralampos

BACA JUGA:Bibir Hitam Nih? Cobain 4 Tips Ini Deh Mengatasi Bibir Hitam Dengan Bahan Alami di Rumah

Sebaiknya, biasakan anak untuk makan tiga kali sehari untuk makanan utama dan dua kali makanan selingan di antara waktu makan utama.

Melansir dari Mayo Clinic, Anda dianjurkan untuk memberi makan si Kecil sesuai jadwal.

Jika terlalu lelah, mungkin ia akan memilih untuk tidur dan menolak makan.

Hal ini membuatnya jadi susah makan.

BACA JUGA:Mengapa Bibirku Hitam? Ini 5 Tips Perawatan Untuk Mencerahkan Kembali

Agar cara ini efektif, minta setiap orang di rumah atau yang mengasuh anak Anda untuk menerapkan rutinitias ini pada anak.

3. Sajikan makanan dengan tampilan yang menarik

Menyiasati sajian makanan juga bisa menjadi jalan tempuh sebagai cara mengatasi anak yang susah makan.

Coba berikan anak sepiring makanan dengan tampilan yang menarik.

BACA JUGA:Ingin Kuku Cantik dan Panjang? Lakukan 4 Tips Mempercepat Pertumbuhan Kuku

Misalnya menyajikan nasi berbentuk wajah, kemudian menggunakan sayur dan lauk sebagai pemanisnya.

Berkreasilah dengan cara Anda sendiri untuk menemukan tampilan yang menarik di piring si Kecil.

Cara ini juga bisa diterapkan saat anak sedang sakit dan tidak mau makan sama sekali.

4. Variasikan makanan dengan beragam rasa

Tag
Share