Tak Perlu Khawatir Bunda! Ini 5 Tips Ampuh Untuk Menyingkirkan Cacingan dari Tubuh Anda

Tak Perlu Khawatir Bunda! Ini 5 Tips Ampuh Untuk Menyingkirkan Cacingan dari Tubuh Anda-foto:net-net

BACA JUGA:Lagi Hobby Naik Gunung? Ini Dia 5 Tips Bijak Memilih Jaket Gunung Yang Tahan Angin Air dan Dingin

Ivermectin umumnya sering digunakan untuk mengobati penyakit strongyloidiasis akibat infeksi cacing gelang.

Obat ini tersedia dalam bentuk tablet dan hanya dapat diperoleh dengan resep dokter.

Ivermectin biasanya diminum sebagai dosis tunggal (sekali minum).

Cara mengobati cacingan pada orang dewasa memang cukup banyak.

BACA JUGA:Kamu Lagi Cari Sepatu Olahraga? Ini Dia 5 Tips Penting Dalam Mencari Sepatu Olahraga Yang Berkualitas

BACA JUGA:Lagi Binggung Cari Kado? Ini Dia 5 Tips Bijak Dalam Memilih Kado Untuk Teman Keluarga atau Kekasih

Meski begitu, pencegahan cacingan tetap lebih penting.

Mencegah cacingan dapat dilakukan dengan selalu menjaga kebersihan, termasuk kebersihan lingkungan, kebersihan diri, dan kebersihan makanan yang dimakan.

Jika mengalami gejala cacingan, misalnya perut nyeri, kembung, diare, atau gatal di anus, Anda bisa mencoba cara mengobat cacingan di atas.

Namun, bila hasilnya kurang baik, sebaiknya segera konsultasikan dengan dokter untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan