Menikmati Keindahan Alam di Lemah Rubuh Siluk Selopamioro, Destinasi Wisata Tersembunyi di Bantul

Menikmati Keindahan Alam di Lemah Rubuh Siluk Selopamioro, Destinasi Wisata Tersembunyi di Bantul--

PAGARALAMPOS.CO - Kabupaten Bantul, Yogyakarta, terkenal dengan keindahan alamnya yang memikat.

Salah satu destinasi wisata yang sayang untuk dilewatkan adalah Lembah Rubuh Siluk Selopamioro.

Tempat ini menawarkan gardu pandang yang menakjubkan dan kegiatan susur sungai yang seru di tepi sungai Oya.

Dibuka pertama kali pada tahun 2019, Lemah Rubuh Siluk Selopamioro telah menjadi salah satu destinasi wisata yang populer di Bantul.

BACA JUGA:Wisata Alam Pantai Torohudan, Pesona Pantai di Gunungkidul yang Bikin Kamu Betah

Lokasinya yang berada di tepi sungai dan kaki bukit menjadikannya sangat diminati karena menawarkan pemandangan alam yang memesona. 

Daya Tarik Lemah Rubuh Siluk Selopamioro di Bantul

Saat ini, Lemah Rubuh Siluk Selopamioro telah menjadi salah satu destinasi wisata yang populer di Bantul.

Berikut beberapa daya tarik yang dimilikinya:

BACA JUGA:Baterai Smartphone Ngedrop? Lakukan 6 Tips Cepat Untuk Mengatasi Masalah Kehabisan Daya

1. Menikmati Pemandangan lewat Gardu Pandang

Gardu pandang yang menyerupai sangkar burung menawarkan pengunjung pemandangan alam sekitar Lemah Rubuh yang menakjubkan.

Dari sini, pengunjung bisa menikmati keindahan pegunungan hijau dan aliran sungai.

2. Menyusuri Sungai Oya

Tag
Share
Berita Terkini
Berita Terpopuler
Berita Pilihan