Tak Hanya Segar! Yuk Nikmati 5 Kelezatan Buah Melon Dalam Setiap Gigitannya, Cek Faktanya!

Selasa 12 Mar 2024 - 16:10 WIB
Reporter : POY
Editor : POY

2. Memenuhi kebutuhan gizi ibu hamil

Selama kehamilan, ibu memerlukan asupan vitamin dan mineral yang lebih tinggi dari biasanya.

Ibu hamil mungkin juga sedang tidak berada pada kondisi terbaiknya karena sistem imun yang cenderung lebih lemah.

BACA JUGA:Sudah Tahu Belum? Wow Ini Dia 5 Pentingnya Asam Amino Dalam Sintesis Protein dan Kesehatan Tubuh Anda!

Buah melon bermanfaat untuk ibu hamil.

Kalium pada buah ini membantu menjaga kesehatan pembuluh darah dan jantung, vitamin C memperkuat sistem imun, dan vitamin B6 mendukung pertumbuhan tulang belakang janin.

3. Manfaat melon untuk pencernaan

Buah melon dapat menjadi solusi bagi Anda yang susah buang air besar.

BACA JUGA:Pernah Cobain? Ini 5 Makanan Lezat Manfaat Tak Terduga dan Alasan Mengapa Anda Harus Menyukainya!

Manfaat ini tidak lain berasal dari kandungan air dan serat pada melon.

Asupan air dan serat akan membuat feses lebih berisi, tapi cukup lunak untuk dikeluarkan dari tubuh.

Kandungan serat melon memang tidak setinggi buah-buahan lain, tapi ini justru bagus untuk orang yang belum terbiasa makan makanan tinggi serat.

Dengan menambah asupan serat sedikit demi sedikit, perut akan mulai terbiasa mengeluarkan feses secara teratur.

BACA JUGA:Mengapa Bawang Bombay Penting? Ini Dia 5 Manfaat Kesehatan Yang Tak Terduga, Cek Faktanya!

4. Menurunkan tekanan darah

Pola makan yang banyak mengandung sayur dan buah dapat membantu menurunkan tekanan darah serta penyakit jantung.

Kategori :