Buah manggis juga diperkaya dengan senyawa antioksidan tinggi yang disebut xanthones.
Di balik rasanya yang manis dan asam, ada beragam manfaat buah manggis yang bisa Anda peroleh.
Manfaat tersebut berasal dari kandungan nutrisi penting di dalamnya yang diketahui baik untuk kesehatan tubuh.
Buah manggis atau Garcinia mangostana merupakan buah yang banyak ditemukan di daerah tropis, termasuk Indonesia.
BACA JUGA:Pernah Cobain? Ini 5 Makanan Lezat Manfaat Tak Terduga dan Alasan Mengapa Anda Harus Menyukainya!
Buah ini masih satu keluarga dengan buah kecapi.
Keduanya cukup diminati oleh banyak orang karena rasanya yang nikmat dan segar.
Tak hanya lezat dan menyegarkan, buah manggis juga kaya akan nutrisi, seperti vitamin B2, vitamin C, serat, folat,
magnesium, kalsium, dan xanthones yang diduga berperan sebagai senyawa antioksidan serta antiradang.
BACA JUGA:Mengapa Bawang Bombay Penting? Ini Dia 5 Manfaat Kesehatan Yang Tak Terduga, Cek Faktanya!
Manfaat buah manggis untuk kesehatan sangat menjanjikan.
Maka dari itu, sayang jika dilewatkan begitu saja.
Rutin mengonsumsi buah ini disebut bisa membantu menurunkan berat badan, mengontrol kadar gula darah, serta menurunkan risiko kanker.
Berikut ternyata ini dia 5 kelezatan buah manggis yang jarang kalian tahu:
1. Membantu menurunkan berat badan