4. Mengurangi stres dan kecemasan.
5. Mengurangi kelelahan.
6. Persalinan lebih mudah.
7. Mengurangi risiko sembelit dan wasir.
BACA JUGA: Olahraga Bareng Anak Lebih Menyenangkan dengan Gerakan Ini
8. Meningkatkan kemampuan untuk mengelola penambahan berat badan dan mempertahankan berat badan yang sehat selama dan setelah kehamilan.
Selain itu, ibu hamil yang berolahraga secara teratur selama kehamilan cenderung melahirkan normal dan tidak membutuhkan persalinan caesar.
Latihan berdampak rendah adalah yang paling aman selama kehamilan.
Jenis latihan seperti ini tidak akan menyebabkan komplikasi yang terkait dengan kelainan bawaan dan keguguran.
BACA JUGA:Siap Tempur Melawan Polandia
Olahraga bisa berbahaya buat bumil jika
1. Menempatkan terlalu banyak tekanan pada rahim dan janin.
2. Memberi tekanan berlebihan pada sendi, otot, dan tulang.
3. Menyebabkan panas berlebih.
BACA JUGA:Olahraga yang Aman saat Berusia 50 Tahun yang harus Diketahui
4. Memicu dehidrasi.