BACA JUGA:Mengapa Danau Dieng Tetap Menjadi Magnet Wisatawan?
Lembut berwarna putih, lengkap dengan pemandangan eksotis bak pulau pribadi.
Untuk berkunjung ke pulau ini, kamu bisa menggunakan perahu dari dermaga pantai pasir panjang dengan waktu sekitar 2 jam.
Pulau ini terkenal dengan keindahan alam bawah lautnya.
5. Sinka Island Park
BACA JUGA:Dijamin Bikin Liburan Berkesan! Inilah 8 Destinasi Wisata di Jambi, yang Siap Menemani Liburan Anda
BACA JUGA:Menakjubkan! 6 Destinasi Wisata di Jambi, Yang Tak Boleh Dilewatkan dan Patut Kalian Kunjungi
Tempat wisata di Kalimantan Barat selanjutnya yang bisa kamu kunjungi adalah Sinka Island Park.
Tempat wisata di Singkawang ini merupakan taman yang terdapat di pulau terkecil di dunia, yaitu Pulau Simping.
Pulau ini hanya memiliki bebatuan dan beberapa pohon.
Selain itu, ada juga jembatan yang menghubungkan ke pulau ini.
Di tempat wisata ini juga terdapat lokasi yang cocok untuk kamu yang suka memancing.