PAGARALAMPOS.CO- Tempat wisata di Kalimantan Barat yang paling terkenal adalah Tugu Khatulistiwa.
Hal ini dikarenakan provinsi ini menjadi salah satu provinsi di Indonesia yang dilalui oleh garis khatulistiwa.
Wilayah di Kalimantan Barat yang dilewati garis khatulistiwa adalah Kota Pontianak.
Berkat salah satu keunikannya ini, tempat wisata di Kalimantan Barat banyak dicari.
BACA JUGA:Menelusuri Keindahan Wisata Gunung Sumbing dengan Medan Jalan yang Aman, Simak Ini Penjelasanya!
BACA JUGA:Wisatawan Wajib Tau, Inilah Pesona Cantik yang Dimiliki Papua Barat! Ada Apa Aja Yah?
Selain itu, Kalimantan Barat juga dinobatkan memiliki sungai terpanjang di Indonesia, yaitu Sungai Kapuas.
Masih ada tempat wisata di Kalimantan Barat yang terkenal dan menakjubkan.
Tempat wisata di Kalimantan Barat lainnya dilengkapi dengan wisata alam, wisata sejarah, wisata budaya, dan wisata lainnya.
Bagi kamu yang penasaran dengan Provinsi Kalimantan Barat ini, kamu perlu mengetahui tempat wisata di Kalimantan Barat.
BACA JUGA:Surganya Wisatawan! Inilah Pesona Cantik yang Dimiliki Papua Barat
BACA JUGA:Mari Menjelajah! 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Sulawesi Barat, Wajib Dikunjungi Pada Saat Liburan
1. Taman Alun Kapuas
Tempat wisata di Kalimantan Barat berikutnya adalah Taman Alun Kapuas.
Tempat wisata ini terletak di Pinggiran Sungai Kapuas, Pontianak, tepatnya berada di depan kantor wali kota Pontianak.