Berhasil Memikat Lidah Dunia, Begini Kelezatan Rendang Harta Budaya Indonesia!

Minggu 28 Jan 2024 - 22:32 WIB
Reporter : Edi
Editor : Edi

Apakah Anda siap menyelami pengalaman rasa yang tak terlupakan dan merasakan goyangan kebahagiaan pada setiap suapannya?

Mari kita temukan keajaiban rasa dari dunia kuliner Oriental bersama-sama!

BACA JUGA:Pecinta Buah-buahan Wajib Coba! Ini 5 Keajaiban Buah Nanas Untuk Sistem Pencernaan Yang Sehat

Makanan oriental adalah masakan yang berasal dari berbagai negara seperti India, Cina, Jepang, Thailand, Korea

Malaysia, Singapura, Taiwan, Brunai, Pakistan, timur tengah dan negara Asia lainya, termasuk Indonesia.

Masakan oriental sangat berbeda dengan masakan kontinental. 

Sangat jelas perbedaan keduanya jika diperhatikan makanan kontinental atau khas benua Eropa lebih condong ke estetika yang enak dilihat.

BACA JUGA:Pecinta Sayuran Wajib Coba! Ini 5 Sayur Hijau Berkhasiat Keuntungan Kesehatan dari Kangkung

Tetapi soal rasa akan berbeda jauh dengan makanan oriental khas Asia.

Karena makanan Asia lebih mementingkan soal rasa dan kuantitas atau jumlah takaran yang pas agar terasa kenyang. Oleh sebab itu makanan ini banyak mengandung karbohidrat didalamnya. 

Berikut dibawah ini contoh makanan oriental dan asal negaranya :

1. Ramen, Jepang

BACA JUGA:Selain Awet Muda! Ternyata Ini 5 Menggali Kesehatan Kulit Manfaat Kolagen Untuk Kilau Alami

Ramen adalah makanan khas jepang dengan bahan utamanya adalah mie.

Ramen tidak hanya popular di Jepang, makanan ini telah menjadi favorite banyak orang terlebih pecinta anime.

Cita rasa makanan satu ini memang sudah tidak diragukan lagi. Mie yang dicampur dengan kuah yang bedas dan diberi potongan toping yang tentunya sangat enak.

Kategori :