7 Destinasi Wisata di Maluku Terkenal yang Eksotis dan sangat Mempesona, Yuk Simak Penjelasannya

Jumat 19 Jan 2024 - 17:27 WIB
Reporter : Meydia
Editor : Meydia

Masjid ini dibuat dari pelepah sagu yang dikeringkan atau gaba-gaba dn beratapkan daun rumbia. 

Bentuk bangunan masjid ini bujur sangkar, dengan konstruksi bangunan induknya dirancang tanpa paku atau pasak.

BACA JUGA:Jangan Dilewatkan, Ini Dia 8 Destinasi Wisata di Negara Denmark,yang Menakjubkan dan Pastinya tidak Terlupakan

6. Jembatan Merah Putih

Wisata Maluku berikutnya yang wajib dikunjungi adalah Jembatan Merah Putih. 

Sebelum atau sesudah menikmati alam Ambon yang memesona, kamu wajib menyempatkan diri menikmati keindahan Jembatan Merah Putih (JMP).

JMP dijadikan sebagai pusat rekreasi bagi masyarakat lokal maupun luar kota. 

BACA JUGA:7 Tempat Wisata Instagramable di Negara Denmark, Salahsatunya Mons Klint

Banyak wisatawan yang mengabadikan momen dengan latar belakang JMP karena memiliki pemandangan yang sangat indah. 

Keindahan diakibatkan oleh adanya lampu-lampu yang menyala menghiasi malam. Hal ini membuat JMP semakin enak untuk dinikmati.

7. Benteng Ferangi

Benteng Ferangi Ambon merupakan salah satu penyebab terbentuknya Kota Ambon. 

BACA JUGA:Yuk Jelajahi, 9 Tempat Wisata Terkenal dan Terfavorite di Negara Kuwait, Siap Menemani Liburan Anda Tahun 2024

Benteng ini dibangun pada tahun 1575 pada masa penjajahan oleh Bangsa Portugis. 

Nama lain benteng ini adalah Benteng Victoria atau Benteng Kota Laha. 

Saat itu bangsa Portugis membangun Benteng Ferangi digunakan sebagai pusat pemerintahan.

Kategori :